20 Agustus 2007

kepada seorang gadis

ada salam saat ini dan esok, yang tertinggal dibibir itu
seorang gadis dengan segudang kepandaian,
tapi kenapa harus dengan kebohongan dia pergi.

tiadakah harga yang pantas untuk sebuah darah?
saat embun tiada menyegarkan bunga
pagi
ini.

solo,agustus2007

1 komentar:

degroogie86 mengatakan...

wah wah mas don don masih aja tetap menanti..kejar donk...